Home Top Ad

Desain Perpaduan Warna Keramik Dapur Dan Cat Tembok Terbaik

Share:
Desain Perpaduan Warna Keramik Dapur Dan Cat Tembok Terbaik
 

Keramik Dapur
Keramik Dapur
Keramik dapur merupakan suatu bagian yang penting disamping dari perabotan dapur sendiri. Mengapa demikian meskipun keberadaannya terkadang dianggap sepele dan cenderung dikesampingkan, namun keberadaannya tetap dibutuhkan, pertama sebagai penambah nilai estetika pada bagian dapur itu sendiri, dan kedua berfungsi sebagai pengaman. Loh mengapa sebagai pengaman karena dapur merupakan suatu tempat yang difungsikan sebagai area aktifitas memasak, maka tidak jarang disana akan banyak sekali meninggalkan banyak sisa bahan masakan, semacam cipratan minyak, ceceran tepung serta gula, maupun lelehan mentega yang pastinya akan membuat lantai maupun dinding menjadi licin atau lengket.

Oleh karena itu, pemilihan keramik yang bertekstur serta tidak mengkilap merupakan pilihan terbaik di area dapur tersebut juga agar desain dapur tampak cantik serta menarik.

Beberapa Pilihan Desain keramik dapur

  • Desain Keramik Polos 
  • Desain Keramik Hitam Putih (Black and White) 
  • Desain Keramik Kayu 
  • Desain Keramik 3 Dimensi 
  • Desain Keramik Batu Alam 
  • dan lain-lain

Cat Tembok Dapur

Selain pemilihan desain keramik dapur, pemilihan warna cat tembok pada dinding dapurpun wajib kita perhatikan. Karena akan menjadi rancu dan juga norak manakala pemilihan warna pada desain keramik tidak sesuai dengan warna cat tembok di dapur. Gunakanlah cat tembok yang warnanya belakangan ini sangat disukai sebagai contoh warna-warna minimalis. Juga perhatikan kualitas dari cat yang digunakan tersebut, jangan sampai kita salah memilih cat dengan kualitas yang buruk dan tidak tahan lama, mengingat area dapur merupakan tempat beraktifitas yang pastinya tidak dapat dipisahkan dengan noda maupun kotoran. So, poilihkan cat yang baik dan berkualitas.

Terimakasih telah membaca artikel mengenai Desain Perpaduan Warna Keramik Dapur Dan Cat Tembok Terbaik, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar

Silahkan berkomentar secara bijak dan sesuai dengan topik pembahasan